Lagi resep brownis yang akan ane share.....kali in brownis kukus coklat keju......langsung aja sob....>>>>
BAHAN A :
- 3 Butir (150 gr) Telur
- 100 gr Gula Pasir Castor
- 1 s.t. (8 gr) Ovalet Special
- ½ s.t. Garam
BAHAN B :
- 75 gr gr Mentega Butter + Margarine
- 75 gr Dark Cooking Chocolate (DCC)
- 1 s.m Rum Bakar (Optional)
- 1 s.m. Coklat Pasta
BAHAN C :
- 50 gr Terigu “Segitiga Biru”
- 15 gr Coklat Bubuk
- 25 gr Susu Bubuk
- ½ s.t. Baking Powder
ADONAN PUTIH
BAHAN A :
BAHAN A :
- 3 Butir (150 gr) Telur
- 85 gr Gula Pasir Castor
- 1 s.t. (8 gr) Ovalet Special
- ½ s.t. Garam
BAHAN B :
- 75 gr gr Mentega Butter + Margarine
- 75 gr White Cooking Chocolate (WCC)
- 1 s.t. Vanili Pasta
BAHAN C :
- 90 gr Terigu “Segitiga Biru”
- 20 gr Susu Bubuk
- ½ s.t. Baking Powder
- 3 s.m. Susu Kental Manis
BAHAN D :
- 100 gr Keju Parut
CARA MEMBUAT :
Untuk Adonan Coklat dan Adonan Putih
Untuk Adonan Coklat dan Adonan Putih
- Kocok bahan A sampai adonan kental (+/- 10 menit).
- Masukkan bahan B, aduk rata, baru masukkan bahan C.
- Siapkan Loyang segiempat 24 cm, tinggi 8 cm. Polesi mentega dan lapisi kertas roti.
- Tuang adonan Coklat, kukus sampai matang (+/- 20 menit).
- Tabur Keju Parut dan tuang adonan Putih. Kukus hingga matang.
Klik show untuk melihat
0komentar:
Posting Komentar
Harus Komentar!!